Posts

HMPS Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (EDSA PBI) kembali menggelar acara ECHA (Edsa Championship). ECHA merupakan acara tahunan EDSA (English Department Student Association) PBI yang diselenggarakan kembali dengan berbagai kegiatan. Salah satunya adalah “PBI Got Talent”.

Acara ini adalaha kompetisi yang ditujukan untuk menampilkan bakat mahasiswa PBI. Acara ini sendiri terlaksana dengan meriah pada tanggal 6 Mei 2018 di Auditorium Kampus 2 Universitas Ahmad Dahlan.

Read more

Tanggal 2 Mei menjadi tanggal bermakna bagi kalangan siswa, guru dan mereka yang memiliki kontribusi di bidang pendidikan. Pendidikan bagi sebagian kalangan merupakan hal biasa, dan sebagian lainnya menganggap sebagai hal yang luar biasa. Dalam hal ini ungkapan bahwa kemajuan suatu bangsa ditentukan oleh mutu pedidikannya mungkin harus kita resapi lebih jauh. Namun pada kenyataannya, tingkat siswa yang mengalami putus sekolah di Indonesia-pun tergolong tinggi. Dilihat dari data UNICEF tahun 2016 sebanyak 2,5 juta anak Indonesia tidak dapat menikmati pendidikan lanjutan yakni sebanyak 600 ribu anak usia Sekolah Dasar (SD) dan 1,9 juta anak usia Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Read more

 

 

Astri Rahmadani atau yang biasa dipanggil Astri adalah mahasiswi Pendidikan Bahasa Inggris di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UAD yang berusia 21 tahun asal Gunung Kidul. Ia juga ikut aktif dalam UKM Tari Kirana Baskara dan menjabat sebagai divisi eksternal di UAD dan selain memiliki kegiatan dalam kampus. Ia pun bergabung dalam manajemen Sanggar Seni RnB (Rawikara nari Bahuwarna) gunung kidul Yogyakarta dan menjabat sebagai coach/pelatih kategori ibu-ibu atau sering disebut dengan Zumba. Read more

Ika Suciwati adalah salah satu mahasiswi program studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) yang berhasil menjuarai pemilihan mawapres tingkat Universitas. Dalam peroses pemilihan mawapres Universitas, Ika melewati beberapa kegiatan Internasional di Thailand dan Malaysia untuk meningkatkan kualitas prestasinya. Read more

Tahun 2018 ini, Kementerian Koperasi UMKM menyelenggarakan sebuah program usaha bernama Gerakan Mahasiswa Pengusaha. Melalui dinas koperasi Yogyakarta, hanya dua puluh mahasiswa terpilih yang dapat memperoleh dana hibah kementerian. Dwi Setyaningsih salah satunya. Dengan mengusung Dokakido atau Dodol Kakao Kidul Mbendo buatannya, mahasiswi Pendidikan Bahasa Inggris UAD 2016 ini lolos memperoleh dana hibah kemeterian. Di mana sebelumnya, ia telah mengikuti berbagai seleksi seperti pembuatan proposal, pameran produk, wawancara, dan survei lapangan. Seminar dan seleksi lain sendiri dilaksanakan pada tanggal 06 Maret 2018 di Hotel Sahid, Yogyakarta. Read more